Pengalaman, tips & trik merawat dan servis mobil di Indonesia

Telah ditemukan 42 hasil

Kenali 4 Tanda Umum Aki Mobil Soak

Aki mobil soak bisa dikenali dari sejumlah hal. Berikut ini sederet tanda yang dapat dijadikan acuan sebelum memastikan bahwa aki mobil benar-benar sudah soak.

Lihat juga

Harga Aki Mobil Bekas Memang Murah, Tapi Malah Bikin Rugi!

Harga aki mobil bekas yang murah membuat banyak pemilik mobil kepincut. Dengan harapan bisa lebih berhemat ketimbang membeli aki baru, pada kenyataannya malah sebaliknya.

Lihat juga

Tipe dan Harga Aki Mobil INCOE Terlengkap 2021

Berikut daftar harga aki mobil INCOE terlengkap sesuai jenis, tipe, dan kapasitas amperenya yang umum dipakai para pemilik kendaraan roda empat di Indonesia.

Lihat juga

Cara Melepas Aki Mobil yang Benar

Ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan sebagai cara melepas aki mobil agar aman tidak terjadi konsleting pad akomponen mobil yang lainnya. Selain itu perhatikan juga cara memasang aki mobil yang baru.

Lihat juga

Pilihan dan Harga Aki Mobil Avanza Terlengkap

Harga aki mobil Avanza berbeda-beda tergantung dari jenis aki, spesifikasinya,serta merk dari aki mobil tersebut. Namun sebelum membeli aki untuk Toyota Avanza Anda, sebaiknya perhatikan beberapa hal berikut ini.

Lihat juga

Begini Cara Membuat Charger Aki Mobil yang Sederhana

Cara membuat charger aki mobil tidaklah terlalu rumit. Tinggal siapkan alat yang diperlukan dan mengetahui rangkaiannya, maka bisa dihasilkan charger aki mobil sederhana untuk dipakai di rumah.

Lihat juga

Langkah-langkah Mengisi Air Aki Mobil yang Benar

Air aki mobil sebaiknya selalu rutin diperiksa, minimal dua hari sekali sebelum Anda mulai beraktifitas. Karena jika volume air aki berkurang maka bisa membuat aki soak terutama unitk jenis aki basah.

Lihat juga

Rekomendasi Charger Aki Mobil 60 Ampere atau Lebih

Charger aki mobil 60 ampere banyak dicari pemilik kendaraan bermotor karena dianggap punya daya cukup besar namun bisa untuk digunakan beragam jenis mobil yang beredar di Indonesia.

Lihat juga

Ini Penyebab dan Cara Memperbaiki Aki Mobil Tekor

Aki mobil tekor adalah kondisi dimana aki tidak mampu menyalurkan daya listrik yang cukup ke komponen elektrikal mobil yang lainnya seperti lampu, klakson, audio, dan mesin. Jika demikian, maka mobil bisa mogok di jalan.

Lihat juga

Aki Mobil Soak di Jalan, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Saat aki mobil soak ketika Anda tengah beraktifitas, miaslnya di kantor, berlibur, atau bahkan ketika mobil sedang terparkir di pinggir jalan, pasti akan menjadi maslaah yang memusingkan. Untuk itulah kenali penyebab dan cara mengatasinya.

Lihat juga

Menggunakan Charger Aki Mobil yang Bagus Tidak Boleh Sembarangan Lho!

Menggunakan charger aki mobil yang bagus tidak boleh sembarangan, ada beberapa hal yang perlu diketahui, jangan sampai pemakaian alat ini malah menimbulkan kerugian pada kendaraan Anda.

Lihat juga

Kalau Sudah Muncul Tanda-tanda Ini, Bisa Jadi Aki Mobil Soak

Aki mobil punya masa pakainya tersendiri. Nah ada sejumlah tanda yang perlu Anda ketahui bahwa aki mobil soak. Kalau sudah soak, sebaiknya segera diganti.

Lihat juga

5 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Membeli Aki Mobil

Memilih aki mobil tidak bisa sembarangan, apalagi di luar sana tersedia banyak sekali merk dan tipe aki. Belum lagi tak sedikit pula oknum yang menjual aki rekondisi namun di kemas seolah-olah seperti aki baru.

Lihat juga

Aki Kering Soak Bisa Diperbaiki atau Mending Ganti Baru?

Banyak orang yang berpendapat kalau aki kering soak maka harus diganti baru, tidak seperti aki basah yang masih bisa diperbaiki dan digunakan kembali. Betulkah demikian?

Lihat juga

Tips Memilih Toko yang Jual Aki Mobil Bagus

Harus lebih teliti ketika memilih toko yang menjual aki. Karena masih banyak ditemukan para penjual yang mengklaim menawarkan aki baru harga murah, nyatanya merupakan aki bekas.

Lihat juga
 
back to top