Review mobil Nissan: interior, eksterior, Spesifikasi, harga dijual terbaru - Halaman 4

Telah ditemukan 77 hasil

Review Nissan GT-R 2019

16/11/2018

Editor rate:

Dikenal sebagai “Godzilla”, Nissan GT-R dipasarkan pertama kali pada tahun 2008 dengan misi untuk mengalahkan penguasa kecepatan saat itu, Porsche 911 Turbo. Dan tak tanggung-tanggung, GT-R terkenal karena memposting waktu lebih cepat di sekitar taman bermain Porsche sendiri, Nürburgring. Dan tentu saja, kedatangan Nissan GT-R 2019 merupakan pembaruan yang dibutuhkan Nissan supercar penuh prestasi ini.

Lihat juga

Review Nissan Teana 2019

07/11/2018

Editor rate:

Belum pernah mendapatkan perubahan sejak dipamerkan dalam bentuk All New Nissan Teana di Indonesia pada 2013 lalu, Nissan akhirnya memberikan penyegaran terhadap generasi terbaru Nissan Teana di Asia Tenggara untuk bersaing dengan Toyota baru di kelas sedan mewah.

Lihat juga

Review Nissan Qashqai 2019 Indonesia

26/10/2018

Editor rate:

Kalau boleh kami blak-blakan, keseriusan PT. Nissan Motor Indonesia (NMI) di pasar tanah air akhir-akhir ini harus dipertanyakan. Karena sudah banyak sekali model terbaru dari Nissan global yang keren dan dinamis tapi tak kunjung dipasarkann di Indonesia. Malah Nissan Terra yang beberapa waktu lalu kai test drive saja belum ada gaungnya setelah selesai GIIAS 2018. Nah, untuk mengobati rasa rindu akan produk baru Nissan yang canggih dan nyaman, Berikut review Nissan Qashqai Ti 2019.

Lihat juga

Review Nissan Titan XD Pro 4X 2019

15/10/2018

Editor rate:

Selain Navara, Nissan juga memiliki produk unggulan barkategori Pick-Up Truck yakni Nissan Titan XD Pro 4X 2019. Kemampuannya melibas medan berat dengan daya angkut berat, sudah banyak diakui oleh masyarakat internasional. Di Amerika Utara, produk satu ini laris manis dan berhasil menjadi salah satu tulang punggung Nissan. Seperti apa keunggulannya? Mari kita simak bersama review Nissan Titan XD Pro 4X 2019.

Lihat juga

Preview Nissan Kicks 2018

20/09/2018

Editor rate:

Nissan Kicks menjadi opsi kedua bagi Nissan Motor Indonesia (NMI) untuk mengisi Line-Up Crossover di tahun 2018 dan 2019. Berbicara pilihan pertama? Sudah pasti Nissan Juke menjadi pertimbangan utama. Generasi baru Nissan Juke atau model baru Nissan Kicks? Mari kita simak bersama dalam preview Nissan Kicks 2018.

Lihat juga

Preview Nissan March 2019

01/09/2018

Editor rate:

Produk City Car besutan Nissan satu ini memang lama tak didengar kabarnya. Nissan March atau Nissan Micra untuk sebutan Jepangnya, memang mengalami penurunan penjualan beberapa tahun belakangan ini. Alasan utamanya terletak pada desain model yang hanya diberikan penyegaran minimalis pada tahun 2017 lalu. Prediksi kami, masyarakat Indonesia membutuhkan desain yang berubah besar-besaran. Apakah Nissan Global memperhitungkan hal ini? Simak informasinya dalam preview Nissan March 2019.

Lihat juga

Test Drive Nissan Terra VL 4x2 2018

05/08/2018

Editor rate:

Kejayaan masa lalu memang menyenangkan untuk diingat, kendati kondisi kini dan dahulu itu berbeda. Namun bukan berarti kesuksesan masa lampau tidak bisa terulang kembali. Bisa jadi kesuksesan Nissan Terrano di masa pertengahan 1990an dapat diulang kembali oleh Nissan Terra, SUV ladder frame ini baru saja kami test drive di acara GIIAS 2018. Berikut ini Test Drive Nissan Terra VL 4x2 2018.

Lihat juga

Review Nissan Terra 2018, Bukan Terrano Zaman Now

03/08/2018

Editor rate:

Bagi Anda pembaca Cintamobil.com yang sempat melewati masa hidup di akhir 90-an hingga awal 2000, pasti kenal Nissan Terrano. Sesosok SUV ladder frame dengan desain kotak yang gagah. Jika Anda berpikir Nissan Terra 2018 ini adalah sebuah Nissan Terrano yang Di Zaman Now-kan. Oh Man, You deadly wrong!

Lihat juga

Profil Nissan Leaf Nismo 2018: Sosok Masa Depan Nissan Di Dunia Otomotif

20/07/2018

Editor rate:

Kabar gembira datang dari Nissan Nismo. Belum lama ini, Nissan GT-R50 yang kabarnya masih hangat kini, dilanjutkan kejutan lainnya dengan merealisasikan konsep dari Nissan Leaf Nismo. Berbeda dengan Nissan GT-R50 yang menawarkan kecepatan dan konsep Masterpiece, Nissan Leaf Nismo tampil dengan kemampuan mesin elektrik dan teknologi terbaru. Seperti apa sosok dan keunggulan Nissan Leaf Nismo? Mari kita simak profil Nissan Leaf Nismo 2018.

Lihat juga

Review Prototipe Nissan GT-R50 2018: Sisi “Monster”, Glamour Dan “Ultra Limited”

05/07/2018

Editor rate:

Pada tanggal 29 Juni 2018 lalu, pihak Nismo merilis Prototipe teranyarnya yang disebut Nissan GT-R50 2018. Tampilannya cukup gagah yang didesain langsung oleh Italdesign. Memang rekam jejak Italdesign terbilang cemerlang dalam merancang desain dan membangun sebuah mobil terobosan baru. Seperti apa sosok serta performanya? Mari kita simak review Prototipe Nissan GT-R50 2018.

Lihat juga

Profil Nissan Livina XR 2008, MPV 5-Seater Andalan Nissan

02/07/2018

Editor rate:

Kalau Grand Livina mengusung MPV yang sudah pasti 7-seater, maka ada Livina XR yang mengusung MPV 5-seater. Mobil Livina XR resmi diluncurkan pada awal tahun 2008 silam dengan membawa beberapa perubahan dari segi dimensi.

Lihat juga

Review Nissan Juke 2011, Ketika Benci Dan Cinta Bercampur Jadi Satu

29/06/2018

Editor rate:

Pro kontra soal desain atau model Nissan Juke memang masih berkeliaran, tetapi yang namanya desain pastilah urusan selera masing-masing orang. Ketika banyak orang yang ragu akan penjualan Nissan Juke di awal kemunculannya, Juke membuktikan bahwa keunikan bentuknya menjadi magnet kuat bagi penyuka compact crossover di tanah air. Berikut ini adalah review Nissan Juke 2011.

Lihat juga

Review Nissan Serena 2013, MPV Mewah Dengan Harga Terjangkau

27/06/2018

Editor rate:

Nissan Serena merupakan salah satu produk dari Nissan yang banyak diminati di Indonesia. Ruangnya yang besar dan juga cukup mewah menjadikan mobil sebagai salah satu mobil favorit untuk kelas ini. Setelah tidak mengalai pembaruan cukup lama, Nissan Serena tampil dengan tipe terbarunya yaitu model C26. Apa saja yang ditawarkan oleh Nissan Serena 2013 ini dibandingkan dengan tipe sebelumnya? Berikut ini adalah review Nissan Serena 2013!

Lihat juga

Review Nissan Serena Highway Star 2015: Tetap Menawan Meski Usia Mulai Menua

16/05/2018

Editor rate:

Nissan Serena hadir pertama kali pada di Indonesia tahun 1997 yang menyasar kelas van kompak atau MPV. Generasi awalnya mengadopsi konsep cab-over dengan mesin di bawah pengemudi, lalu digantikan generasi kedua pada 2003. Berikut ini review Nissan Serena Highway

Lihat juga

Nissan Terrano 2017 Indonesia

06/03/2018

Editor rate:

Mobil yang eksis di tahun 90an banyak yang mendapatkan reboot. Nissan Terrano adalah satu diantara mobil yang mengalami pembaharuan guna menyesuaikan jaman. Mobil yang sempat berjaya di era 2000an ini kembali hadir dengan tampilan anyar yang diproyeksikan siap membuat pecinta otomotif, terkhusus Indonesia memalingkan mata kepadanya. Berbagai nilai tambah disematkan guna membuat mobil ini nampak elegan. Apa saja yang mereka tawarkan?

Lihat juga
 
back to top