Daftar mobil Suzuki Carry bekas dijual di Indonesia mulai dari Rp 135.000.000 jutaan di Cintamobil.com. Berbagai penawaran terbaik untuk mobil Suzuki Carry bekas di Indonesia, lengkap dengan informasi harga, fitur, foto, serta berbagai spesifikasi yang tersedia.
Model Suzuki Carry Pick Up bekas | Harga Suzuki Carry Pick Up bekas |
Carry 1.5 Pick Up 2010 | mulai dari Rp50 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2011 | mulai dari Rp55 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2012 | mulai dari Rp60 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2013 | mulai dari Rp65 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2014 | mulai dari Rp70 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2015 | mulai dari Rp75 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2016 | mulai dari Rp80 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2017 | mulai dari Rp85 jutaan |
Carry 1.5 Pick Up 2018 | mulai dari Rp90 jutaan |
Rp 130.000.000
Rp 135.000.000
Kalimantan Barat
7.445 km
Rp 109.500.000
Banten
8.000 km
Mari mengulik spesifikasi singkat tentang mobil andalan Suzuki yang digemari oleh para pebisnis ini. Bagian depan, Suzuki Carry Pick Up memiliki gril berwarna beraksen silver dengan dasar warna hitam di bagian tengah. Uniknya, desainnya tampak memiliki sebuah kumis. Secara keseluruhan bagian depan mobil ini cukup gagah dengan kesan yang modern.
Geser ke bagian samping, yang desainnya terlihat efisien. Panjang bodi Carry Pick Up hanya 3 meter, sehingga membuat lebih ringkas untuk dibawa kemana-mana. Sedangkan ukuran ground clearancenya juga cukup tinggi, yakni 180 mm. Suzuki Carry Pick Up di bagian flat decknya, pintu yang bisa dibuka hanya pada bagian belakang saja. Berbeda dengan varian wide deck yang pintunya bisa dibuka dari sisi samping kanan dan kiri. Untuk varian flat deck mobil pick up ini dapat menampung 977 liter sedangkan untuk varian wide deck lebih besar kapasitasnya, yakni muat mengangkut 1.435 liter.
Masuk ke bagian interior, Suzuki Carry Pick Up memiliki kesan yang cukup mencolok. Layaknya sebuah mobil untuk usaha, mobil ini memiliki banyak glove yang tersebar dengan baik. Misalnya di sisi speedometer yang tersemat di Suzuki Carry Pick Up, desainnya cukup sporty dengan memperlihatkan berbagai informasi secara lengkap. Beralih ke sisi hiburan, pada beberapa varian tertinggi, mobil ini sudah dibekali dengan tape dan AC blower.
Beralih ke dapur pacu, kemampuan mesin Suzuki Carry Pick Up dibekali dengan mesin berkode G15A 1.493 cc. Mesin tersebut menyemburkan tenaga hingga 78 HP dengan torsi maksimal di 120 Nm. Mesin tersebut disematkan khusus seri Carry Pick Up yang diproduksi pada 2010 hingga 2018. Sebelum saat ini sudah digantikan dengan penerusnya yakni New Carry Pick Up.
Tak hanya itu, fitur keselamatan dalam mobil ini juga cukup baik, seperti fitur keselamatan umum sabuk pengaman, dan pengereman juga dibekali dengan ventilated discs pada sisi depan. Sementara rem belakang disematkan leading dan trailing.
Dengan semua spesifikasi singkat tersebut, varian lawas Suzuki Carry Pick Up bisa jadi pilihan mobil Anda untuk mulai berbisnis. Kini harganya dibanderol mulai Rp 50 juta saja.
Suzuki Carry Pick-Up Flat-Deck: Rp 143.600.000
Suzuki Carry Pick Up Flat-Deck AC/PS: Rp 152.100.000
Suzuki Carry Pick Up Wide-Deck: Rp 144.600.000
Suzuki Carry Pick Up Wide-Deck AC/PS: Rp 153.100.000
Suzuki Carry Pick Up CH: Rp 109.600.000
Suzuki Carry Pick Up CH PS: Rp 118.100.000
Suzuki Carry Luxury FD PS LUXURY: Rp 157.100.000
>>> Terupdate harga mobil murah
Perlu diingat, butuh ketelitian untuk mengecek kondisi keseluruhan Suzuki Carry Pick Up untuk modal bisnis Anda. Meskipun terkenal dengan ketangguhannya, bukan berarti mobil yang satu ini paling sempurna. Tertarik membeli? Ada beberapa kelebihan dan kekurangan yang perlu dipertimbangkan
>>> Review Suzuki New Carry Luxury 2020
Keduanya bersaing sengit di segmen light commercial vehicle Tanah Air. Memiliki keluaran tenaga dan torsi puncak yang hampir sama, Carry memiliki dimensi yang lebih besar dibandingkan Gran Max. Untuk kenyamanan di dalam kabin, keduanya sama-sama menggunakan fitur AC serta power steering untuk mempermudah pengendalian. Namun dari segi harga, Gran Max ditawarkan lebih terjangkau dibanding Carry dengan harga mulai dari Rp 141 jutaan.
Siapa sangka Tata Super Ace bersaing dengan Carry setelah Mitsubishi Colt T120SS tak lagi diproduksi. Dari segi mesin, keluaran tenaga Tata super Ace memang tak begitu besar layaknya Carry. Tapi pickup asal India ini menawarkan mobil yang lebih panjang dengan wheelbase yang lebih lebar. Beberapa fitur milik Tata Super Ace tidak ditemukan pada Carry, seperti tachometer. Pikap yang dibanderol jauh lebih murah, yaitu Rp 123 jutaan ini sudah mendapatkan power steering dan AC.
Anda sedang melihat iklan jual mobil Carry bekas di seluruh Indonesia di situs Cintamobil.com - Portal jual beli mobil online terbaik di Indonesia. Situs ini memberikan macam-macam harga dari mobil Toyota Vios dari berbagai tempat di Indonesia. Jika Anda mau menjual mobil Suzuki bekas Anda, Cintamobil.com juga siap untuk membantu Anda. Dengan 54.000 orang yang akses situs di seluruh Indonesia, iklan Anda akan dilihat oleh ribuan pelanggan potensial. Kami juga menyediakan layanan pasang iklan dengan gratis, jika Anda belum tahu banyak mengenai teknologi yang kami miliki, team sales kami siap untuk membantu Anda. Silakan hubungi kami untuk mendapat bantuan terbaik.
Pembaca juga mencari: Suzuki Carry bekas, jual Suzuki Carry, mobil bekas Suzuki Carry, jual beli Suzuki Carry, jual mobil Suzuki Carry, jual mobil Carry bekas