REVIEW MOBIL Toyota Sienta: INTERIOR, EKSTERIOR, SPESIFIKASI, HARGA DIJUAL, KELEBIHAN & KEKURANGAN

Telah ditemukan 7 hasil

Review Toyota Sienta Welcab 2020: Untuk Kebutuhan Khusus

Rp 380.400.000

30/09/2020

Editor rate:

Secara mengejutkan PT Toyota Astra Motor mengeluarkan versi khusus dari Toyota Sienta, inilah Toyota Sienta Welcab 2020 yang dibuat untuk kebutuhan khusus

Lihat juga

Review Toyota Sienta Q CVT 2020 Facelift: Tampil Lebih Segar dan Semakin Nyaman

17/01/2020

Editor rate:

Toyota Sienta Q CVT 2020 Facelift bisa menjadi pilihan MPV keluarga yang mempuni. Kenyaman terbaru yang ditawarkan bisa jadi pertimbangan tambahan untuk Anda.

Lihat juga

Review Dan Test Drive Toyota Sienta 1.5 V M/T 2016: Transmisi Manualnya Menyenangkan

26/09/2019

Editor rate:

Tidak hanya mobil keluaran terbaru yang kami tes jalan secara lengkap, mobil yang statusnya sudah used alias bekas juga kami ulas secara mendalam. Tentunya agar Anda sebagai pembaca memahami betul mobil yang Anda incar. Ini adalah salah satu MPV andalan Toyota yang nyaris tak punya rival sebanding di kelasnya, inilah Review Dan Test Drive Toyota Sienta 1.5 V M/T 2016

Lihat juga

Review Toyota Sienta 2019 Indonesia: Penyegaran Kosmetik dan Peningkatan Kenyamanan Penumpang

02/09/2019

Editor rate:

Toyota Sienta 2019 Indonesia resmi mendapatkan beberapa perubahan kosmetik serta penambahan beberapa fitur di dalam mobil. Dengan harga yang masih sama, apa saja perubahan yang diberikan untuk satu-satunya MAV (Multi Activity Vehicle) Toyota di Indonesia ini?

Lihat juga

Review Toyota Sienta Q Limited CVT 2017

13/08/2019

Editor rate:

Mobil yang akan kita ulas lengkap dan mendalam kali ini hanya tersedia 30 unit saja dan hanya di jual pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2017. Apa saja sih keistimewaan unit ini? Simaklah review Toyota Sienta Q Limited CVT 2017 ini.

Lihat juga

Review Toyota Sienta 2019

14/09/2018

Editor rate:

Memasuki tahun produksi ketiga, Toyota Sienta 2019 bersolek sedikit demi memberikan kesan wajah fresh. Tanpa menghilangkan jati dirinya sebagai MPV sliding door yang memiliki jiwa fun & active, generasi kedua Toyota Sienta ini siap kembali menjadi ikon mobil keluarga berjiwa muda.

Lihat juga

Review Toyota Sienta 2017

31/12/2017

Editor rate:

Nama Toyota Sienta memang masih awam terdengar di Indonesia. Namun, di negara asalnya, mobil ini menjadi primadona karena berhasil menarik perhatian konsumennya. Toyota baru memperkenalkan Sienta pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016. Banyak yang memprediksikan Sienta akan menjadi ujung tombak Toyota untuk berkompetisi bersama kompetitornya seperti Honda Freed, Nissan Serena dan lain sebagainya. Lantas, apa keistimewaannya. Simaklah dalam tulisan review Toyota Sienta 2017.

Lihat juga
 
back to top