BMW 8 Series
Pilih lokasi Anda

Harga BMW 8 Series dan Promosi terbaru 2024

BMW Seri 8 hadir untuk memanjakan para pengendara yang doyan ngebut namun tetap mengedepankan kemewahan pada sebuah mobil. 

Jika Anda tidak menemukan promo yang Anda sedang cari, silakan klik tombol ini
Minta penawaran

Kelebihan & Kekurangan 8 Series

Kelebihan

Kabin lebih lapang

Fitur canggih dan lengkap

Kekurangan

Harga Cukup Tinggi ketimbang rival

Bodi bongsor

 

 

BMW 8 Series 2024 Overview

Untuk pertama kalinya BMW 840i Gran Coupe M Technic hadir di Indonesia pada tahun 2020. Mobil ini merupakan coupe empat pintu paling mewah dari jajaran mobil BMW lainnya. Maka dari itu fitur yang disajikan serba ekslusif. 

Mobil sport satu ini dikembangkan langsung versi dua pintunya.  Dengan hadirnya varian empat pintu BMW Seri 8 Coupé, BMW Group otomatis memperluas portofolionya di kelas sports car mewah. Sports car ini dikembangkan bersama BMW 8 Series Coupé dan BMW M8 GTE – yang sangat terkenal di lintasan balap. 

BMW Seri 8

Eksterior BMW seri 8

Eksterior 

  • Velg 20 inchi Light Alloy Multi-spoke style 700 Bicoloir
  • Chrome Line
  • Lampu depan Adaptive LED
  • C-pillar with Fin
  • Panorama glass roof
  • BMW Laserlight
  • Active Air Stream Kidney
  • Freeform Tailpipes

BMW seri 8

Interior BMW 840i Gran Coupe

Interior 

  • Door sill finishers with illuminated “BMW Individual” lettering
  • BMW Individual extended 'Merino' leather upholstery | Ivory White
  • Multifunctional seats for driver and front passenger
  • Glass application 'CraftedClarity'
  • BMW Individual headliner Anthracite
  • Harman Kardon surround sound system
  • Fine-wood trim 'Fineline' Copper effect high-gloss

Mesin BMW Seri 8

BMW 840i Gran Coupé M Technic mengusung mesin 3.0L berteknologi TwinPower Turbo yang punya bobot lebih ringan 6 kg daripada versi terdahulunya. Mesin itu sanggup menghasilkan tenaga maksimal 340 hp dan torsi puncak 500 Nm. BMW 840i Gran Coupé dapat mencapai 100 km/jam hanya dalam waktu 5.2 detik. Sports car ini hadir dengan transmisi Steptronic Sport delapan percepatan, lengkap dengan paddle shift. Konsumsi BBM mobil ini diklaim mencapai 12,6 km/liter. 

BMW Seri 8

Jadi coupe termewah BMW

Fitur BMW Seri 8

Untuk fitur keselamatan, BMW seri 8 dilengkapi dengan sejumlah airbah yang terletak di depan, samping, kepala, dan juga lutut. Kemudian ada juga Antilock Braking System, Dynamic Stability Control, runflat indicator, Crash Sensor, Active Protection, Safety Battery Terminal Clamp, hingga Tyre Pressure Indicator. Tak ketinggalan fitur berbasis radar seperi Active Park Distance Control, Lateral Parking Aid and Reversing Assistant, Lane Departure Warning, Lane Change Warning, Front Collision Warning with Brake Intervention, Crossing Traffic Warning Rear, serta Rear Collision Prevention juga tersedia. 

Harga BMW Seri 8: Varian

Saat ini ada dua varian BMW Seri 8 yang ditawarkan yakni 840i Gran Coupe M Technic seharga Rp 2.765.000.000 dan 840i Coupe M Tehcnic Rp 2.833.000.000.

Warna BMW Seri 8

Berikut adalah warna-warna yang ditawarkan untuk BMW Seri 8

Carbon Black
Black Sapphire
Mineral White
Sunset Orange
Barcelona Blue Metallic

Rival BMW Seri 8

BMW Seri 8 siap berhadapan dengan rival sesama Jerman Mercedes-Benz CLS dengan taksiran harga Rp 1,9 miliaran. 
 

Gambar BMW 8 Series Terbaru

BMW 8 Series

Review Pengguna BMW 8 Series

Cintamobil Review:
5
0
4
0
3
0
2
0
1
0

Review Mobil 8 Series Terbaru

Review BMW M4 Competition 2021: Lebih Baik Dari M3?

21/10/2021

Editor rate:

BMW Group Indonesia memperkenalkan M4 Competition generasi terbaru bersama dengan saudaranya, M3 pada Juli 2021. Apa saja yang berubah dari generasi sebelumnya?

Rp 2.119.000.000

Update terbaru tentang BMW 8 Series

Rekomendasi Sedan BMW Lama di Cintamobil.com

Meski berusia lanjut, Sedan BMW lama masih tetap menarik untuk dibeli dalam kondisi bekas. Simak rekomendasi Sedan BMW yang bisa Anda temukan di Cintamobil.com.

Kepincut BMW E36? Ketahui 'Penyakit' yang Umum Dialami

BMW E36 merupakan salah satu sedan yang selalu diminati. Jika Anda tertarik membelinya, simak pembahasan kami mengenai masalah yang kerap merundung mobil ini.

Ini BMW M2 CS Racing, Safety Car MotoGP 2022

Melanjutkan tradisi di tahun-tahun sebelumnya, BMW kini memperkenalkan M2 CS Racing sebagai Safety Car MotoGP untuk musim balap 2022. Lihat tampilannya di sini.

Sedan BMW Paling Terjangkau Mengaspal, Dibanderol Rp 705 Juta

Hari ini (22/2), BMW Indonesia resmi meluncurkan All-New BMW Seri 2 Gran Coupe. Mobil ini akan jadi Sedan BMW paling terjangkau dari line-up mereka saat ini.

Kepincut Beli BMW Paling Murah? Segini Cicilannya per Bulan

BMW Indonesia baru saja meluncurkan mobil termurah mereka, Seri 2 Gran Coupe. Mobil tersebut dijual dengan harga dan cicilan yang menarik untuk dipertimbangkan.

Mobil sama kisaran harga

Wuling BinguoEV

Rp 350 - Rp 450 Juta

Lihat promo

Honda WR-V

Rp 289.9 - Rp 289.9 Juta

Lihat promo

Suzuki S-Presso

Rp 155 - Rp 164 Juta

Lihat promo
back to top