Pengalaman, tips & trik merawat dan servis mobil di Indonesia

Telah ditemukan 39 hasil

Duet Peugeot dan Total Hadirkan Le Mans Hypercar

09/10/2020

Mobil baru

Setelah sebelumnya bangun pabrik baterai mobil listrik, kini Peugeot dan Total bangun hypercar untuk lomba ketahanan 24 jam Le Mans. Seperti apakah wujudnya?

Lihat juga

Peugeot Mengaum di Beijing International Automotive Exhibition 2020

02/10/2020

Pasar mobil

Berjalan menyesuaikan protokol kesehatan Beijing International Automotive Exhibition 2020 menjadi tempat momentum Peugeot rayakan hari jadi yang ke-210 tahun.

Lihat juga

508 Peugeot Sport Engineered, Produk Sempurna dari Divisi Performa Tinggi Peugeot

26/09/2020

Pasar mobil

Sebagai produsen mobil terkemuka di dunia ternyata Peugeot punya Divisi Performa Tinggi. Sedan dan SW 508 Peugeot Sport Engineered sebagai pembuktiannya.

Lihat juga

Grup Peugeot Gaet Total Bangun Pabrik Baterai

18/09/2020

Pasar mobil

Guna bisa bersaing di segmen elektrifikasi di masa depan Grup Peugeot jalin kemitraan dengan Total untuk membangun pabrik produksi baterai mobil listrik.

Lihat juga

Peugeot Produksi Masker Bedah untuk Melawan Covid-19

04/09/2020

Pasar mobil

Mewabahnya Covid-19 di dunia membuat Groupe PSA produksi masker bedah untuk melawan Covid-19. Ditargetkan sebanyak 10 juta masker per bulan bisa diproduksi.

Lihat juga

Begini Cara Merawat Sunroof dan Panoramic Sunroof

Merawat Sunroof dan Panoramic Sunroof ternyata tidak begitu sulit. Kira-kira apa saja yang harus Anda lakukan? Simak ulasan dari Peugeot indonesia di bawah ini.

Lihat juga

Rayakan Ulang Tahun Ke 210, PEUGEOT Hadirkan Logo Khusus

27/08/2020

Pasar mobil

Tahun 2020 ini, PEUGEOT Ulang Tahun ke 210. Pabrikan asal Prancis itu merayakannya dengan menghadirkan logo khusus yang akan dipasarkan mulai 26 September.

Lihat juga

Lagi, Peugeot e-208 Sabet Penghargaan di Ceko

24/08/2020

Pasar mobil

Setelah berhasil memenangkan ajang balap mobil listrik di Lithuania. Peugeot e-208 kembali tampil mengesankan di ajang ECO Energy Rally Bohemia, Republik Ceko.

Lihat juga

Peugeot Ingin Kembali Masuki Pasar AS di Tahun 2023

11/08/2020

Pasar mobil

PSA Group produsen mobil asal Perancis akan mendukung rencana Peugeot ingin kembali masuki Pasar AS. Rencananya Peugeot akan kembali di tahun 2023 mendatang.

Lihat juga

Peugeot e-208 Menang Balap Mobil Listrik di Lithuania

11/08/2020

Pasar mobil

Pebalap Vitoldas Milius dan Aidas Bubinas bersama Peugeot e-208 berhasil menangkan ajang balap mobil listrik di Lithuania. Peugeot e-208 menjadi yang tercepat.

Lihat juga

Mengenal Fungsi Extension Negative Battery & Battery Charge Status

07/08/2020

Pengemudian

Bagi Anda pemilik mobil keluaran terbaru wajib mengetahui fungsi Extension Negative Battery & Battery Charge Status. Bagaimana keduanya bekerja untuk mobil?

Lihat juga

Semester Pertama 2020, Penjualan PSA Grup Tembus 1 Juta Unit

03/08/2020

Pasar mobil

Pandemi Covid-19 sedikit banyak pengaruhi industri otomotif di tahun ini. Meski demikian semester pertama penjualan global PSA Grup menyentuh angka 1 juta unit.

Lihat juga

Desainer Polandia Gambarkan Wajah Peugeot RCZ 2020

12/06/2020

Mobil baru

Peluang melihat Peugeot RCZ 2020 hadir dalam waktu dekat sangatlah tipis, tetap coupe tersebut apabila kembali dihidupkan diharapkan menjadi mobil listrik

Lihat juga

Peugeot i-Cockpit Jamin Kenyamanan dan Keselamatan Berkendara

18/05/2020

Mobil baru

Desain Peugeot i-Cockpit dari waktu ke waktu terus diperbaharui demi meningkatkan kenyamanan dan keselamatan para pengemudi dalam berkendara namun dalam satu integrasi yang mudah dikontrol pengemudi.

Lihat juga

Penjualan Peugeot di Indonesia Meroket Hingga 228% Gara-gara Ini

13/05/2020

Pasar mobil

Gaikindo melaporkan bahwa penjualan merek premium Peugeot pada empat bulan pertama tahun ini alami peningkatan, tidak tanggung-tanggung hingga 228 persen.

Lihat juga
 
back to top