Pengalaman, tips & trik merawat dan servis mobil di Indonesia

Telah ditemukan 6 hasil

Pentingnya Menjaga Kecepatan Mobil Saat Mudik Di Tol Trans Jawa

04/06/2019

Pengemudian

Perjalanan mudik dengan jalan tol Trans Jawa memang praktis dan menghemat waktu. Namun di balik mulusnya jalan tol Trans Jawa menyimpan risiko yang fatal ketika lalai menjaga kecepatan mobil Anda.

Lihat juga

Berikut Tips Do & Don’t Selama Perjalanan Mudik

02/06/2019

Pengemudian

Keselamatan selama perjalanan mudik dipengaruhi banyak hal, mulai dari pengemudi, penumpang, mobil, lingkungan hingga barang bawaan. Agar Anda mudah dalam memepersiapkan perjalanan mudik dan tetap fokus selama perjalanan, berikut tips Do & Don’t selama perjalanan mudik agar Anda dan keluar selalu terlindungi selama perjalanan.

Lihat juga

Terbagi Jadi Dua, Simak Tips Perjalanan Mudik Dari SDCI

02/06/2019

Pengemudian

Memasuki hari-hari akhir bulan Ramadhan, kegiatan mudik jadi rutinitas tahunan untuk mengunjungi sanak saudara di kampung halaman. Lalu, apa saja yang harus diperhatikan dalam perjalanan mudik?

Lihat juga

Inilah Alasan Anda Tak Boleh Sembarangan Berhenti Di Bahu Jalan Tol

31/05/2019

Pengemudian

Padatnya jalan tol Trans Jawa akibat banyaknya pengemudi yang memilih untuk beristirahat dan berhenti di bahu jalan tol menjadi kebiasaan yang membahayakan dan selalu terulang. Padahal hanya alasan tertentu pengemudi diperbolehkan untuk berhenti di bahu jalan tol dan tidak bisa sembarangan.

Lihat juga

Lakukan 7 Tips Ini Untuk Mengusir Kebosanan Saat Perjalanan Mudik

31/05/2019

Pengemudian

Perjalanan mudik yang panjang dan lama bisa sangat membosankan, namun Anda tak perlu cemas. Anda bisa menyiasatinya agar perjalanan mudik tetap menyenangkan dan tak terasa melelahkan.

Lihat juga

Daihatsu Kasih Trik Jitu Hemat Bahan Bakar Saat Perjalanan Mudik

11/06/2018

Pengemudian

Dari pada bolak-balik ke SPBU tips dari Daihatsu berikut bisa membantu Anda hemat bahan bakar saat perjalanan mudik.

Lihat juga
 
back to top