Pengalaman, tips & trik merawat dan servis mobil di Indonesia

Telah ditemukan 29 hasil

Layak Diapresiasi, Harga Mobil Bekas Merek China Ternyata Tak Terlalu Anjlok

08/08/2019

Pasar mobil

Senior Manager Marketing WTC Mangga Dua, Herjanto Kosasih mengikis kekhawatiran masyarakat soal depresiasi mobil China. Dia menyatakan harga mobil bekas merek China di pasar mobkas sangat aman dan tidak terlalu anjlok.

Lihat juga

Hati-hati Tertipu, Ini 7 Ciri Mobil Bekas Layak Beli

12/06/2019

Jual beli

Membeli mobil bekas tidak semudah membeli mobil baru. Selain dana yang tersedia, kondisi mobil juga menjadi pertimbangan ketika membeli mobil bekas. Ini menjadi tantangan untuk Anda yang sedang berburu mobil bekas. Agar tidak tertipu, kenali 7 ciri mobil bekas layak beli.

Lihat juga

Inilah Kelebihan Dan Kekurangan Beli Mobil Bekas Atas Nama PT

29/05/2019

Jual beli

Membeli mobil dengan status atas nama PT alias Perseroan Terbatas memang menguntungkan, selain Anda bisa mendapatkan mobil bekas dengan harga lebih murah serta banyak kelebihan lainnya. So, inilah kelebihan dan kekurangan beli mobil bekas atas nama PT alias eks perusahaan.

Lihat juga

Bursa Mobil Bekas, Mitsubishi Xpander Belum Bisa Saingi Avanza

16/05/2019

Pasar mobil

Dalam kategori mobil baru, tentu kita semua sama-sama paham bahwa Mitsubishi Xpander bersaing ketat dengan Toyota Avanza. Keduanya menjadi kandidat terbaik pilihan masyarakat akan mobil keluarga Low Multi Purpose Vehicle (LMPV). Namun jika melihat fakta dari bursa mobil bekas, nyatanya Avanza menjadi mobil paling banyak dicari ketimbang Xpander.

Lihat juga

Peringkat Enam Mobil Terlaris, Ini Kondisi Wuling Di Pasar Mobil Bekas

12/05/2019

Pasar mobil

Belum genap dua tahun mengaspal di Indonesia, Wuling sukses masuk di peringkat enam mobil terlaris mengalahkan puluhan merek lain. Lantas bagaimana kondisinya di pasar mobil bekas?

Lihat juga

Praktis, Nyaman dan Compact, Ini 5 Pilihan Mobil Bekas Cocok Untuk Ibu Rumah Tangga

05/05/2019

Jual beli

Bagi ibu rumah tangga, memilih mobil tidak selalu tentang hal teknis. Asalkan praktis, nyaman dimensi compact dan memiliki model menarik bisa menjadi pilihan menggoda. Berikut 5 pilihan mobil cocok untuk ibu rumah tangga versi Cintamobil.com.

Lihat juga

Pebisnis Mobil Bekas Akui Mobil China Lebih Dilirik Ketimbang Avanza Bekas

16/04/2019

Pasar mobil

Toyota Avanza pernah menjadi primadona pasar mobil bekas beberapa tahun yang lalu. Namun kini tidak lagi, makin banyaknya model yang beredar di pasaran membuat konsumen punya lebih banyak pilihan. Bahkan mobil China pun kini lebih dilirik ketimbang Toyota Avanza bekas.

Lihat juga

Waduh, Harga Jual Toyota Avanza Bekas Makin Anjlok

13/04/2019

Pasar mobil

Toyota Avanza pernah menjadi raja di pasar mobil bekas dengan harga jual yang cukup tinggi dibanding yang lain. Tapi kini tidak lagi, status Avanza sebagai rajanya mobil bekas tak lagi 'pantas' disandang. Bahkan harga jual Toyota Avanza bekas pun kini makin anjlok.

Lihat juga

Baru Diluncurkan, Nissan Livina Sudah Menggoda Pasar Mobil Bekas

22/02/2019

Pasar mobil

Baru diluncurkan beberapa hari All New Nissan Livina sudah menggoda pasar mobil bekas. Berbagai prediksi dibicarakan pebisnis mobil bekas terkait peluang Nissan Livina rasa Xpander ini menjadi mobil bekas suatu haru nanti. Kira-kira ini jadi pertanda baik atau buruk ya?

Lihat juga

[INFOGRAFIK] Fakta-Fakta Pasar Mobil Bekas di Indonesia

22/10/2018

Pasar mobil

Pasar mobil bekas memang menjadi salah satu ladang uang paling basah dalam industri otomotif saat ini. Sebagai salah satu negara dengan jumlah kendaraan terbesar di dunia, bagaimana fakta pasar mobil bekas di Indonesia?

Lihat juga

Bukan Avanza Atau Xenia, Ini Mobil Bekas Paling Dicari Orang Indonesia

04/10/2018

Pasar mobil

Mobil keluarga Toyota Avanza dan kawan-kawannya tak hanya laris manis di pasar mobil baru, tapi juga banyak dicari di pasar mobil bekas. Meski demikian mobil-mobil sejuta umat tersebut bukanlah yang terlaris. Ada mobil bekas lain paling dicari orang Indonesia saat ini.

Lihat juga

Datang Langsung Hilang, Xpander Paling Tak Betah Menginap Di Dealer Mobil Bekas

19/05/2018

Pasar mobil

Xpander memang fenomenal. Jangankan mencari di pasar mobil bekas, mobil barunya saja masih lama harus mengantre. ​Sampai saat ini, mobil sejuta umat Mitsubishi Xpander belum berhenti menggoda. Mobil Low MPV tersebut masih laris dipesan para konsumen di berbagai dealer resmi Mitsubishi di berbagai kota di Indonesia. Meski mereka tahu kalau antrean panjang harus dihadapi, hal itu tak mengendorkan niat mereka memiliki mobil berdesain futuristik tersebut.

Lihat juga

Pasar Mobil Bekas WTC Mangga Dua Kena Dampak Teror Bom

19/05/2018

Pasar mobil

Aksi teror yang melanda sejumlah wilayah di Indonesia tidak hanya berpengaruh pada kenyamanan melaksanakan ibadah pemeluk agama masing-masing, tapi juga merambah ke industri otomotif. Pasar mobil bekas mengaku sempat kehilangan banyak pembeli dalam beberapa hari belakangan pasca teror terjadi.

Lihat juga

Xpander dan Wuling kalahkan Avanza di Bursa Mobil Bekas

22/03/2018

Pasar mobil

Persaingan bisnis semakin keras di dalam semua sektor bisnis yang berkembang tidak terkecuali dalam bisnis bursa mobil bekas (Mobkas). Para pebisnis yang bergerak di bidang ini, tentu harus merencanakan dengan matang agar bisnisnya berkelanjutan dan sustain. Dalam setiap tahun banyak produk mobil terbaru yang diluncurkan ke pasar, dan akan banyak pula tantangan bagi para pegiat bisnis mobkas ini karena harus jeli membaca kebutuhan pasar.

Lihat juga
 
back to top