review mobil MPV: interior, eksterior, spesifikasi, harga dijual, kelebihan & kekurangan - Halaman 15

Telah ditemukan 225 hasil

Honda Brio Satya 2017: City Car yang Kembali Hadir Dengan Beragam Pembaharuan

Rp 131-178 jutaan

23/09/2017

Editor rate:

Pasca kesuksesan penjualan mobil bersemen Low Cost Green Car (LCGC) di pasaran, hampir seluruh pabrikan mobil yang berlomba-lomba meluncurkan varian tersebut, tak terkecuali Honda. Melalui agen tunggalnya untuk Indonesia, Pt Honda Prospect Motor (HPM), Honda kembali menelurkan mobil yang sangat cocok digunakan anak muda dalam wujud Honda New Brio Satya 2017.

Lihat juga

Review Toyota Avanza 2017: Spesifikasi Dan Harga Lengkap

Rp. 187.200.000

19/09/2017

Editor rate:

Pabrikan asal Jepang terus memperkuat diri dengan meluncurkan berbagai model baru. Simak review Toyota Avanza 2017, dari spesifikasi dan harga di bawah ini.

Lihat juga

Review Daihatsu Great New Xenia 2017: Low MPV yang Irit Bahan Bakar

Rp 198.000.000

07/09/2017

Editor rate:

Semenjak debut pada tahun 2003 silam, Xenia terus mendapatkan respon positif. Intip lebih dekat Xenia anyar dalam review Daihatsu Great New Xenia 2017 di sini.

Lihat juga

Harga Lengkap Dan Spesifikasi KIA Carens 2017: Mobil MPV Dengan Detail Terbaik

Rp. 250.000.000

01/09/2017

Editor rate:

Semenjak debutnya di Indonesia pada tahun 2000-an awal,Kia Carens langsung mencuri hati para konsumen. Tidak hanya konsumen biasa saja, kalangan kepolisian Republik Indonesia juga menggunakan mobil KIA Carens sebagai kendaraan operasional kepolisian. Semua hasil yang Kia dapat berkat segala fitur dan kelebihan yang dimiliki KIA Carens. Jadi ada apa dengan Kia Carens 2017 ini? Mari bacalah tulisan ini.

Lihat juga

Spesifikasi Dan Harga Lengkap Isuzu Panther 2017: Sang Raja Diesel

Rp. 260.000.000

31/08/2017

Editor rate:

Isuzu Panther yang merupakan ikon dari Isuzu, yang sempat merajai pasar roda empat di Indonesia pada era 90an. Ada apa yang menarik dari model mobil Isuzu Panther 2017 ini? Simaklah tulisan ini

Lihat juga

Spesifikasi dan harga lengkap Nissan New Elgrand 2017: MPV Premium dengan Keunggulan dari Berbagai Sisi

30/08/2017

Editor rate:

Ada dua jenis mobil yang cukup digandrungi untuk pasar otomotif Indonesia yakni SUV dan MPV. Melihat kecederungan pasar tersebut, banyak produsen otomotif yang memproduksi berbagai mobil dari segmen tersebut. Nissan termasuk satu diantaranya. Produsen mobil asal Jepang tersebut coba memang dikenal cukup getol memproduksi mobil berjenis MPV. Setelah memproduksi Evalia dan Serena, di tahun 2017 ini, Nissan kembali merilis New Elgrand. Lantas seperti apa spesifikasi jagoan anyar Nissan ini?

Lihat juga

Suzuki Splash 2017 : Mini MPV Bagi yang Berjiwa Dinamis

Rp. 170.000.000

27/08/2017

Editor rate:

Dipasarkan di Indonesia sejak tahun 2008, Suzuki Splash merupakan sebuah city car alternatif dari Suzuki selain model Suzuki Swift. Dengan menggarap konsep city car yang dinamis, tetapi tetap bertenaga, Splash cukup mendapat tempat di hati para penggemar city car di Indonesia. Splash ditegaskan oleh Suzuki sebagai sebuah city car dengan tipe mini MPV yang bisa digunakan oleh penggunanya kemana saja dengan berbagai macam kondisi. Apa saja kelebihan yang dimiliki oleh mobil ini? Berikut ulasannya

Lihat juga

New Nissan Serena 2017: MPV Premium dengan Kabin Super Luas

Rp 382.000.000

26/08/2017

Editor rate:

Segmen Multi-Purpose Vehicle di pasar otomotif nasional cukup menggeliat dalam beberapa tahun terakhir. Hal tersebut bisa dilihat dari banyaknya produsen mobil yang menciptakan mobil dengan segmen MPV dan melepasnya ke pasaran. Pun demikian dengan Nissan. Sejak pertama kali meluncurkan Nissan Serena pada tahun 2004 silam, produsen mobil asal Jepang ini menuai sukses dari sisi penjualan. Generasi kedua juga diperkenalkan pada tahun 2013 silam. Hasilnya pun 11-12 dengan sebelumnya

Lihat juga

New Nissan Evalia 2017: MPV Premium Nan Gesit

Rp. 250.000.000

24/08/2017

Editor rate:

Mobil jenis MPV dalam beberapa waktu belakangan cukup digandrungi oleh para pecinta otomotif. Hal tersebut terjadi karena MPV dirasa sangat cocok untuk menunjang kegiatan sehari-hari, memiliki harga yang kompetitif serta yang terpenting, mampu menampung banyak penumpang beserta barang bawaannya. Melihat adanya potensi pasar dari berbagai fakta tersebut, di tahun 2017 ini, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) coba menghadirkan kembali salah satu jagoan mereka di kelas MPV, Nissan Evalia.

Lihat juga

Honda Freed 2017: MPV Premium yang Nyaman untuk Menerjang Berbagai Medan

Rp 350 jutaan

17/08/2017

Editor rate:

Meskipun sukses menuai sales, Honda selaku produsen Freed nampak tak berpuas diri. Mereka pun meluncurkan varian terbaru dalam wujud All New Honda Freed. Model teranyar ini sudah barang tentu memiliki perbedaan cukup signifikan dari berbagai sisi jika dibandingkan dengan seri sebelumnya. Seperti apa wujud All New Honda Freed 2017? Berikut ulasannya.

Lihat juga

Review Suzuki APV Arena 2017: Si Besar yang Nyaman dan Tangguh Pendahuluan

Rp 257 jutaan

11/08/2017

Editor rate:

Suzuki APV Arena adalah Multi Purpose Vehicle yang didesain oleh pabrikan Jepang dan dirakit di Indonesia. Sebelum Arena, APV telah diluncurkan pada tahun 2004. Berbagai pengembangan telah dilakukan pada model pertamanya dengan menambahkan fitur-fitur mewah pada interiornya dan sedikit perubahan di sisi eksterior. Sebagai hasilnya, pada November 2007, Suzuki meluncurkan kembali versi yang telah di-upgrade, APV Arena yang menggunakan mesin 1,5 liter. Inilah review Suzuki APV Arena 2017.

Lihat juga

KIA Optima 2015: Teknologi Canggih serta Tampilan Mewah

Rp 500 jutaan

19/06/2017

Editor rate:

KIA yang merupakan produsen mobil terkenal asal Korea Selatan pun belum lama ini diberitakan secara resmi telah meluncurkan sebuah mobil baru pada segmen sedan yang dibekali dengan teknologi canggih serta tampilan yang begitu mewah, yaitu KIA Optima. Mobil garapan KIA tersebut sebenarnya sudah diluncurkan di bulan April 2015 lalu pada ajang New York Auto Show.

Lihat juga

Nissan Serena 2014 - MPV Yang Mengerti Semua Kebutuhan Keluarga Indonesia

Rp 369.850.000

14/04/2017

Editor rate:

Nissan meluncurkan sebuah mobil MPV pertama kali di Indonesia pada tahun 2004 silam dengan Nissan Serena, generasi keduanya yang pada kala itu ditandai dengan berubahnya trend otomotif nasional.

Lihat juga

All New Toyota Kijang Innova - MPV Mewah dan Elegan

Rp 326,050,000

28/03/2017

Editor rate:

Jika anda diminta menyebut salah satu tipe kendaraan paling legendaris di Indonesia, mungkin yang langsung muncul di pikiran adalah Toyota Kijang.

Lihat juga

Review Honda Mobilio 2017: MPV yang Paling Digemari di Indonesia

Rp 189,500,000

27/03/2017

Editor rate:

Sejak resmi diluncurkan di dunia pada tahun 2013 silam, tampaknya sampai sekarang pun Honda Mobilio masih menjadi MPV yang digemari konsumen di Indonesia.

Lihat juga
 
back to top