Intip Mobil Listrik 'Masa Depan' Lexus

19/04/2022

Mobil baru

2 menit

Share this post:
Intip Mobil Listrik 'Masa Depan' Lexus
Toyota Indonesia pernah bilang kalau Lexus as a brand bakal menjadi merek dengan mobil listrik murni, nah sekarang mari kita lihat model masa depan Lexus ini

Salah satu petinggi PT Toyota Astra Motor (TAM) pernah bilang kalau Lexus as a brand bakal menjadi merek dengan mobil listrik murni, nah sekarang mari kita lihat model masa depan Lexus ini.

Sport Car Listrik Lexus 2023

Sport Car Lexus yang disinyalir EV

Lexus Compact Sedan EV 2023

Mirip Tesla Model 3 ya? Tapi yang ini lebih keren bentuknya

"Lexus itu kedepannya akan jadi brand yang fully electrical pertama mulai dari minimal hybrid tapi kedepannya akan jadi full BEV (as a brand). Jadi arah dari Toyota sangat-sangat jelas kita mendukung pemerintah (soal mobil listrik), secara bertahap kita akan introduce produk-produknya lebih banyak lagi," kata Anton Jimmi Suwandy, Marketing Director PT TAM.

>>> Lexus Perkenalkan Supercar Listrik Pengganti LFA

The All New Lexus RZ

The All New Lexus RZ 2023

The All New Lexus RZ

Sebenarnya belum diketahui secara pasti mobil listrik racikan Lexus ini. Sebab dari ketiga model yang fotonya kami sajikan di sini, baru model Sport Utility Vehicle (SUV) saja yang diberi nama yakni All New Lexus RZ.

Mobil Lexus RZ

Pengumuman mengenai model ini secara resmi akan dilaksanakan besok (20/4/2022)

Sementara dua model lainnya yang berbentuk sedan sport dan mobil sport belum diketahui namanya. Namun, sebagai informasi mobil-mobil listrik ini pernah muncul dalam pidato Akio Toyoda San bulan Desember tahun lalu saat umumin rencana elektrifikasi globalnya Toyota.

>>> TRD Dan Modelista Siapkan Bodykit Lexus IS 2021

Mengawali karir sebagai jurnalis otomotif pada 2014, setahun kemudian Arfian menjadi test driver di sebuah tabloid otomotif nasional. Bergabung di Cintamobil.com sejak 2018, kini ia menjadi Head of Content di Cintamobil.com   About Arfian Lulusan kampus Trisakti angkatan 2009 ini sebe
 
back to top